Ditendang Sama Rival di Page One Google Itu Rasanya...........

1:58 PM
Images by udiendkab.wordpress.com
Hey selamat siang semuanya. Masih betah juga kalian ternyata ya di depan layar monitor bahahahakkk, okeh abaikan --" Di sesi ngebacot kali ini aku pengen cerita rasanya kena tendang dari page one google atau sering juga disebut dengan halaman pertama pencarian google. Kali ini yang jadi korban dari tendangan para rival aku yakni Cara Menghilangkan Iklan BBM Android Yang Membandel.

Postingan itu aku buat pada tanggal 4 januari 2015 berarti udah ada sekitar 4 bulan. Aku sangat sangat yakin kalau trik di postingan aku tersebut belum ada yang penah nyoba atau belum pernah ada yang ngeposting di blog maupun di forum forum atau di youtube, berhubung banyak yang belum tahu dan keinginan berbagi aku sangat kuat pada saat itu akhirnya aku membalas sebuah Thread di kaskus khusus untuk BBM android tentang yang diatas tadi dengan niat cuma ingin berbagi.

Barang bukti :v
Seiring berjalannya waktu *azzzz--"* ada yang aneh dengan postingan aku tersebut " kok page viewnya bertambah terus yah? " lalu kemudian aku cek di pencarian google dengan menggunakan kata kunci " cara menghilangkan iklan bbm di android " dan ternyata oh ternyata blog aku masuk dalam halaman pertama pencarian google dengan kata kunci tadi. Pada saati itu di halaman pencarian pertama google ada 2 postingan aku yang masuk yakni Cara Menghilangkan Iklan BBM Android Tanpa Root dan Cara Menghilangkan Iklan BBM Android Yang Membandel.

Jujur aku senang akhirnya bisa juga blog ngawur ini masuk dalam halaman pertama pencarian google AYEEYY! Akhirnya aku jadi rajin buat ngecek2 halaman pertama google apakah blog aku masih masuk halaman pertama pencarian atau tidak. Beberapa bulan aku amati aku mendapati kadang kadang dua postingan aku tersebut masih aman di halaman pencarian pertama terkadang ada salah satu postingan aku yang ketendang di halaman kedua pokoknya masih aman lah wkwkwk.



Belakangan aku cek kembali ternyata postingan aku "Cara Menghilangkan Iklan BBM Android Yang Membandel" hilang di telan bumi :( yang bertahan cuma "Cara Menghilangkan Iklan BBM Android Tanpa Root" aku heran entah kemana lah dia menghilang :| Kemudian karna aku penasaran akhirnya aku cek cek kesana kemari dan ternyata di halaman pencarian pertama google sudah banyak yang ngeposting menghilangkan iklan bbm dengan cara di root -____-" memang berat berat lawan aku ternyata apalagi jalantikusdotcom nyerah deh kalo yg ini, sekarang yang bertahan di halaman pertama cuma ini
Kena tendang :v

Akhir kata ternyata di halaman pertama itu angin nya kuat, jadi kalau mau tetap di halaman pertama pencarian google buat lah kuda kuda yang kuat supaya tidak goyah._.v

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

7 komentar

Write komentar
May 18, 2015 at 2:35 PM delete

lain kali digembok pakai rantai gan, biar ga gampang ketiup angin..... hehehe...

Reply
avatar
May 26, 2015 at 3:03 PM delete

keren, bisa masuk ke halaman pertama, saya dibagi juga mas.

Reply
avatar
May 29, 2015 at 8:21 AM delete

Kabarnya google memperbarui algoritma mereka. Blog yg berkata kunci "Cara dan Bagaimana" akan banyak rontok di mesin pencari. Sekedar info aja..

Reply
avatar
June 2, 2015 at 1:35 PM delete

wah hebat, padahal threed cuma di kaskus ya, jadi harus cari yang aneh ya

Reply
avatar
June 23, 2015 at 3:06 PM delete

kalau mau dihalaman pertama terus susah ya

Reply
avatar
July 31, 2015 at 10:22 AM delete

Sakitnya tuh disini mas kalau ditendang.....setuju tu, pondasi musti kuat, terutama backlink berkualitas dan kekuatan SEO on pagenya diperhatikan

Reply
avatar
September 9, 2015 at 5:44 PM delete

klo ane sih gak ambil pusing gans... :D mau postingan ilang di pejwan atau digondol macan... ya tinggal post lagi ide-ide baru... :D

salam kenal... :)

Reply
avatar