Solusi Mengatasi Port Xampp dan Vmware yang Bentrok

12:49 AM
Hallo semuanya.
Beberapa waktu yang lalu aku lagi iseng pengen nyobain vmware, akhirnya aku install lah si Vmware. Dan tadi malam aku install xampp dan muncul lah permasalahannya Apache tidak bisa dijalankan karena port nya bentrok dengan Vmware, kalau Xampp dan Vmware di install dalam 1 PC ya begini jadinya bentrok portnya.

Baca juga : Cara mengatasi Disk D yang tidak terbaca di Windows 8.1

Biasanya port yang bentrok adalah port 80 dan port 443. Nah salah satu solusinya adalah dengan cara mengganti Portnya sebagai berikut.

Cara Pertama : Mengganti Port Pada Xampp


1. Buka file httpd-ssl.conf pada folder xampp/apache/conf/extra (bisa menggunakan notepad++ atau editor yang lainnya)
2. Cari dan ganti/replace angka 443 di dalam file httpd-ssl.conf tadi dengan Port yang masih kosong, aku pakai 4430

3. Simpan file httpd-ssl.conf
4. Jalankan kembali Apache di Xampp

Cara Kedua : Mengganti Port Pada Vmware (Lebih Gampang)

1. Buka Vmware lalu pilih menu Edit->Prefences
2. Pada menu bagian kiri klik Shared VMs lalu ikuti aja yang ada digambar


3. Setelah selesai mengganti Portnya kemudian Enable Sharing kembali lalu Ok
4. jalankan kembali Apache di Xampp.

Aku lebih menyarankan untuk menggunakan langkah cara ke dua soalnya lebih simpel dan gampang ketimbang cara pertama. Solusi kalau Port Xampp dan Vmware bentrok ternyata cuma ganti Portnya aja ngoahahahaha

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

2 komentar

Write komentar
November 9, 2015 at 10:21 AM delete

Hmmm lg mrncerna istilah istilahnya ni

Reply
avatar
March 28, 2018 at 9:43 AM delete

kalo pake cara yg kedua port nya ganti ke berapa ya??

Reply
avatar